Dana Rp50 Juta per RT di Loa Janan Berjalan Baik
Kukar, infosatu.co – Pemerintah Kecamatan Loa Janan tak hanya menyusun rencana pembangunan secara formalitas. Mereka berupaya menjalin kesinambungan program prioritas dari tingkat desa hingga kabupaten...
