Unjuk Rasa di Jatim Berjalan Tertib Kondusif, Kapolrestabes Apresiasi Massa Buruh
Surabaya, infosatu.co – Aksi Unjuk Rasa (Unras) yang digelar ribuan buruh di depan Kantor Gubernur Jawa Timur, Kamis 28 Agustus, berlangsung tertib, aman dan kondusif....